miris saya, mendengar salah seorang teman di Mesko berucap:
"Ihh, pengen deh liat gunung meletus beneran.."
MasyaAllah,..Nau'dzubillahi mindzalik..
ga cuma sampai disitu..
"Masak merapi, kok cuma debu aja..kan harusnya ada api-api gitu.."
Sesak...
Sesak saya dibuatnya..
Jangan sampai kejadian Krakatau terulang dengan lebih dari 36ribu korban..
dengan gema letusannya yang mencapai Australia..
Papandayan di Jawa Barat, Slamet di Jawa Tengah, Bromo di Jawa Timur, Batur di Bali, Sinabung di Sumatera Utara, Kerinci di Jambi..
Jangan sampai puluhan gunung di Indonesia yang kini berstatus abnormal memuntahkan laharnya..
Namun duhai sahabat, bukankah gunung-gunung itu hanya mengikuti titah Tuhannya..?
Ya Allah, kami berlindung dari azabMu..
Sirah Camp Runa
3 months ago
0 komentar:
Post a Comment